Diposkan pada Nintendo Switch

CONTROLLER OFFICIAL SUPER FAMICOM UNTUK NINTENDO SWITCH SIAP PRE-ORDER

NintendoSoup Store sekarang membuka pre-order controller official Super Famicom untuk Nintendo Switch.

Controller Super Famicom untuk Nintendo Switch merupakan controller wireless dengan tombol persis dengan Super Famicom beserta D-pad. Nikmati game di Nintendo Switch OnlineL Super Famicom dan SNE dengan controller bergaya retro ini di Nintendo Switch anda.

Perlu diingat pula bahwa controller Super Famicom untuk Nintendo Switch dijual secara esklusif di My Nintendo Store Jepang dan tidak menerima pengiriman ke luar negeri atau mancanegara. Selain itu, hanya member dari Nintendo Switch Online yang diperbolehkan untuk membeli controller ini.

Controller official Super Famicom tersedia dan siap dikirim pada tanggal 25 September 2019.

Tinggalkan komentar